Pengertian/Definisi Laba Bersih Setelah Pajak (Net Income After Tax)

Pengertian/Definisi Laba Bersih Setelah Pajak (Net Income After Tax) adalah :

Penghasilan bersih yang diperoleh oleh perusahaan baik dari usaha pokok (Net Operating Income) ataupun diluar usaha pokok perusahaan (Non Operating Income) selama satu periode setelah dikurangi pajak penghasilan.

Contoh Perhitungan Laba Bersih Setelah Pajak (Net Income After Tax) adalah sebagai berikut :

Penjualan

1.000.000.000

Harga Pokok Penjualan

800.000.000

Laba Bruto Usaha

200.000.000

Biaya Administrasi dan Umum

50.000.000

Laba Neto Usaha

150.000.000

Pendapatan dan Biaya Lain

20.000.000

Laba Neto

170.000.000

Pajak Penghasilan

21.250.000

Laba Bersih Setelah Pajak

148.750.000

Artikel Yang Perlu Diketahui :

Referensi :

  • Kamus Istilah Akuntansi (Dhanny R Cyssco)

Iklan Atas Artikel

Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel1

Iklan Bawah Artikel2